7 Manfaat Temu Kunci Sebagai Obat Penyakit
7 Manfaat Temu Kunci Sebagai Obat Penyakit Dan Kesehatan Tubuh – Temu kunci adalah merupakan salah satu jenis tanaman rempah bumbu. Tanaman temu kunci juga termasuk tanaman herbal. Bagian yang dimanfaatkan sama seperti jahe yaitu adalah rimpangnya. Karena temu kunci juga masih termasuk keluarga jahe, kunyit dan lengkuas.
Nama lain Temu kunci adalah Boesenbergia pandurata ini dalam bahasa latin. Tanaman ini merupakan tanaman rimpang . Bagian yang dimanfaatkan adalah rimpangnya.
Tanaman temu kunci mempunyai bentuk yang kecil hampir sama dengan bentuk kencur. Dengan warna kuning agak keputihan. Temu kunci sebagai rempah bumbu masak. Memberikan rasa dan aroma yang khas. Sehingga menambah cita rasa masakan menjadi lebih enak dan lezat.
Temu kunci dapat ditambahkan pada sayur bening. Sehingga sayur bening terasa lebih nikmat. Juga sebagai bumbu pelengkap pada kuah lontong. Juga untuk bumbu masakan yang lainnya. Selain sebagai bumbu masak. Temu kunci juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh manusia.
Kandungan temu kunci adalah seperti ; minyak atsiri ( kamfer, metil snamat, sineol, hidromirsen) pati, damar, flavonoid, saponin, alipinetin, inostrolerin. Dari kandungan inilah menjadikan temu kunci bermanfaat untuk kesehatan bagi tubuh manusia.

Manfaat Temu Kunci Sebagai Obat
7 Manfaat Temu Kunci Sebagai Obat Penyakit Dan Kesehatan Tubuh
Khasiat temu kunci untuk kesehatan tubuh manusia adalah sebagai beriku:
- Mengobati Masuk Angin
Manfaat temu kunci yang pertama adalah untuk mengatasi gejala gangguan masuk angin. Gejala gangguan masuk angin seperti ; perut mulas, kembung, begah, kembung, begah. Caranya dengan mengkonsumsi ektsrak herbal temu kunci. Karena dalam temu kunci terdapat senyawa penting untuk tubuh. Senyawa berfungsi untuk mengatasi masuk angin.
- Mengobati panas dalam
Manfaat temu kunci juga dapat mengobati panas dalam. Penyakit panas dalam dapat menyebabkan penyakit seperti; tenggorokan dan mulut terasa sakit, sariawan, dan bibir pecah-pecah. Kandungan senyawa dalam temu kunci, dapat bermanfaat mengobati panas dalam.
- Menyehatkan saluran kemih
Untuk menjaga kesehatan saluran kemih, juga dapat diatasi dengan temu kunci. Dalam temu kunci terdapat senyawa flavonoid. Flavonoid ini berfungsi sebagai deuretik. Flavonoid sebagai deuretik bermanfaat melancarkan buang air kecil. Sehingga dapat menyehatkan sistem saluran kemih.
- Sebagai anti jamur
Temu kunci juga bermanfaat untuk mengobati penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur. Seperti penyakit alergi, penyakit gatal-gatal pada kulit. Karena dalam temu kunci terdapat zat g saponin. Zat saponin ini bermanfaat sebagai anti jamur. Yang berfungsi untuk membasmi jamur. Serta dapat mencegah perkembangan jamur.

Temu Kunci Cobasehat
- Mengobati penyakit kanker dan tumor
Manfaat temu kunci juga dapat mengobati dan mencegah terjadinya kanker dan tumor. Dalam temu kunci terdapat zat Saponindi. Zat saponindi dalam temu kunci berfungsi sebagai zat anti kanker dan tumor.
Zat ini bermanfaat untuk menghambat pertubuhan sel-sel kanker dan tumor. Sehingga dapat dapat bermanfaat mengobati penyakit kanker dan tumor. Efek samping temu kunci dapat menyebabkan kemandulan, jika digunakan secara berlebihan.
- Menjaga daya tahan tubuh
Untuk menjaga daya tahan tubuh dapat mengkonsumsi ektsraks temu kunci. Temu kunci bermanfaat untuk menambah tenaga atau stamina tubuh. Sehingga tubuh menjadi sehat dan bugar. Karena dalam temu kunci terdapat zat saponin. Zat saponin dalam temu kunci berfungsi untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Sehingga menjadi tubuh menjadi bertenaga, sehat dan bugar.
Baca Juga : 7 Manfaat daun mangkokan untuk kesehatan tubuh
- Meningkatkan produksi ASI
Manfaat temu kunci juga dapat meningkatkan produksi ASI. Temu kunci sangat bagus untuk ibu dikonsumsi oleh ibu menyusui. Kandungan senyawa dalam temu kunci sangat penting untuk tubuh. salah satunya berfungsi untuk meningkatkan produksi ASI. Dengan mengkonsumsi ektsraks temu kunci, dapat mencukupi asupan ASI untuk bayi. Dan tentunya ini akan menyehatkan sang bayi.